Molalunga Upacara Adat Pemakaman Gorontalo

Warisan budaya yang diturunkan dari generasi ke generasi merupakan hal yang tak ternilai. Hal tersebut menjadi sebuah peradaban yang berkarakter dan berkepribadian luhur. Seperti contohnya Gorontalo, provinsi ini memiliki warisan budaya yang banyak. Salah satunya adalah Molalunga. Upacara Adat Molalunga Budaya adat pemakaman di Gorontalo dikenal dengan istilah Molalunga. Penyelenggaraan upacara adat Molalunga atau pemakaman Read More …

BAGIKAN