Inilah Filosofi dan Makna Kue Keranjang Imlek

Kue keranjang tidak pernah absen dan merupakan makanan wajib dalam perayaan Tahun Baru Imlek. Apa itu Kue Keranjang? Kue keranjang, dalam bahasa Mandarin dikenal sebagai Nian Gao (年糕). Kue keranjang adalah kue tradisional yang terbuat dari beras ketan dan gula. Kue ini memiliki tekstur lengket dan berwarna cokelat keemasan. Kue keranjang merupakan hidangan wajib dalam Read More …

BAGIKAN

Makanan Sehat untuk Penderita TBC

Penderita tuberkulosis atau sering disebut TBC adalah penyakit bakteri menular yang berpotensi serius yang terutama menyerang paru-paru. Oleh karena itu, penderita penyakit TBC harus menerapkan pola makan yang tepat. Menjaga pola makan yang sehat dan bergizi sangat penting bagi siapa saja, termasuk pasien tuberkulosis (TBC). Orang yang sakit TBC tidak boleh mengalami kekurangan gizi, terutama Read More …

BAGIKAN

Brobosan, Tradisi Upacara Kematian Budaya Jawa

Indonesia memiliki banyak suku dengan budaya dan tradisi yang beragam. Salah satu suku yang dikenal dengan tradisi dan budayanya yang kental adalah suku Jawa. Tradisi brobosan Jawa merupakan ritual upacara adat kematian yang dilakukan sebelum jenazah dimakamkan dan masih dilakukan hingga saat ini. Tradisi yang biasa dilakukan oleh orang Jawa ini sebagai bentuk untuk menghormati Read More …

BAGIKAN

Hilangkan Stres dengan Kegiatan Memancing

Apakah memancing dapat menghilangkan stres? Ditengah hidup yang modern ini, stres bagaikan tamu yang tidak diundang namun selalu mengintai. Berbagai penyebab stres, seperti pekerjaan, lingkungan pertemanan, masalah keluarga hingga masalah ekonomi. Tidak heran, banyak orang mencari cara untuk melepas penat dan meredakan stres. Salah satu cara yang cukup populer adalah dengan memancing. Memancing adalah sebuah Read More …

BAGIKAN

Tidak Panik, Kenali Gejalanya Waspada HMPV

Baru-baru ini banyak beredar berita mengenai HMPV. Apa itu HMPV? Human Metapneumovirus atau HMPV adalah virus yang dapat menyebabkan infeksi pada saluran pernapasan yang gejalanya mirip dengan flu. Virus ini dapat menimbulkan gejala, seperti batuk, pilek, hidung tersumbar, sesak napas, dan demam. Dalam kasus berat, penderita berisiko mengalami komplikasi seperti bronkitis atau pneumonia. Dikutip dari Read More …

BAGIKAN

Menemukan Kembali Makna Hidup di Balik Kedukaan

Sobat Elim, jika kita sedang berdukacita, percayalah dibalik kedukaan dan rasa sakit yang dialami terdapat makna yang berharga. Dukacita adalah perasaan sedih yang timbul ketika seseorang mengalami kehilangan atau kekecewaan dalam hidupnya. Proses penerimaan saat menghadapi momen kehilangan memang tentu berbeda-beda bagi tiap orang. Banyak fase yang harus dilalui mulai dari sedih, ingin menyendiri, menghindari Read More …

BAGIKAN