Mengenal Jenis Vitamin Larut dalam Lemak

Sobat Elim, tahukah Anda kalau vitamin yang dikonsumsi oleh manusia terbagi menjadi dua jenis, yaitu vitamin yang larut dalam lemak (vitamin A, D, E, dan K) serta vitamin yang larut dalam air (vitamin B dan C). Setiap jenis vitamin memiliki fungsi yang berbeda. Kali ini mari kita bahas mengenai jenis dan manfaat vitamin yang larut Read More …

BAGIKAN

Manfaat Cokelat Hitam yang Telah Terbukti Luar Biasa

Dark chocolate atau cokelat hitam sangatlah baik untuk kesehatan tubuh. Terbuat dari biji pohon kakao, cokelat hitam merupakan salah satu sumber antioksidan yang sangat baik. Selain mengandung antioksidan, cokelat hitam kaya akan kandungan mineral, seperti zat besi, magnesium dan zinc. Jenis cokelat yang cenderung agak pahit ini justru lebih baik untuk kesehatan dibanding cokelat manis. Read More …

BAGIKAN

Lezat dan Bergizi Tinggi, Ketahui Manfaat Kembang Tahu Jahe

Kembang tahu atau yang biasa dikenal dengan tofu merupakan salah satu produk olahan dari kacang kedelai yang sekarang ini telah banyak kita jumpai. Kembang tahu merupakan salah satu produk yang dihasilkan pada saat pembuatan produk tahu, yaitu lapisan tipis yang terbentuk pada saat susu kedelai mengalami proses pemanasan, dimana bagian ini adalah bagian yang mengapung-apung Read More …

BAGIKAN

Makanan Sehat untuk Penderita TBC

Penderita tuberkulosis atau sering disebut TBC adalah penyakit bakteri menular yang berpotensi serius yang terutama menyerang paru-paru. Oleh karena itu, penderita penyakit TBC harus menerapkan pola makan yang tepat. Menjaga pola makan yang sehat dan bergizi sangat penting bagi siapa saja, termasuk pasien tuberkulosis (TBC). Orang yang sakit TBC tidak boleh mengalami kekurangan gizi, terutama Read More …

BAGIKAN

Perbedaan Jahe Merah dengan Jahe Biasa dan Manfaatnya

Jahe merah atau Zingiber officinale var Rubrum rhizoma juga disebut dengan jahe sunti, sedangkan jahe putih lebih dikenal dengan sebutan jahe gajah atau jahe badak. Waktu panen jahe merah lebih lama dibandingkan dengan jahe putih. Selain dari warnanya, jahe merah dan putih memiliki perbedaan dari bentuk dan juga rasanya. Kalau dilihat dari bentuk dan ukurannya: Read More …

BAGIKAN

Terbukti Tomat yang dipanaskan Dapat Mencegah Kanker

Banyak orang mungkin sudah tahu jika tomat merupakan bahan makanan sumber vitamin C. Namun, tahukah Sobat Elim bahwa tomat memiliki manfaat lebih dari itu? Melansir dari Healthline, tomat termasuk sumber makanan utama antioksidan likopen yang telat dikaitkan dengan banyak manfaat kesehatan, termasuk pengurangan risiko penyakit jantung dan kanker. Tomat Dapat Mencegah Kanker Pada sebuah penelitian baru-baru ini Read More …

BAGIKAN

Minum Air Jeruk Nipis Saat Perut Kosong

Air jeruk nipis sering dijadikan minuman penyegar bagi banyak orang di Indonesia yang biasanya lebih nikmat dengan tambahan gula dan es. Namun banyak yang tidak tahu, bahwa mengonsumsi air jeruk nipis saat perut kosong, tentunya tanpa gula dan es memiliki manfaat tersembunyi yang luar biasa loh Sobat Elim. Dilansir dari Healthline, jeruk nipis juga mengandung Read More …

BAGIKAN

Tips Makan Daging Kambing Agar Tetap Nyaman

Daging kambing sama dengan daging merah lainnya merupakan salah satu bahan makanan yang memilki kandungan nutrisi yang baik untuk tubuh. Tinggi akan protein, lemak, dan sejumlah nutrisi lain yang dibutuhkan oleh tubuh. Tubuh manusia sebenarnya butuh kolesterol untuk membangun dinding sel, memelihara metabolisme tubuh, dan membantu produksi berbagai hormon. Selama itu tidak berlebihan, Sobat Elim Read More …

BAGIKAN

3 Buah Sehat Mencegah Pikun

Apakah Anda sering lupa meletakkan suatu barang? Atau Anda sering kesusahan mengingat akan sesuatu? Setiap orang tentu akan mengalami berbagai pengalaman ‘lupa’ dalam suatu kegiatan di kehidupan. Lupa hingga kehilangan memori menjadi bagian dari masalah kesehatan seperti Alzheimer. Berdasarkan Klik Dokter, penyakit Alzheimer adalah kumpulan gejala akibat kematian sel-sel otak pada saat yang hampir bersamaan, Read More …

BAGIKAN

Jangan Ragu, Buah Alpukat Banyak Manfaat Bagi Ibu Hamil

Alpukat mengandung asam folat yang baik untuk perkembangan janin merupakan salah satu alasan kenapa ibu hamil dianjurkan mengonsumsi buah alpukat. Selain mengandung asam folat, apa saja manfaat alpukat untuk ibu hamil? Mari kita simak penjelasannya berikut ini 3 Manfaat Buah Alpukat untuk Ibu Hamil Melansir dari Alodokter, berikut ini  beberapa manfaat alpukat untuk ibu hamil Read More …

BAGIKAN